Surya Paloh Ingatkan Pentingnya Bangun Kasadaran Jaga Ekosistem dan Lingkungan
JAKARTA (21 November): Sebagai wujud dari tanggung jawab pada kelestarian alam, Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai NasDem menggelar aksi peduli lingkungan di Pulau Kelapa dan Pulau Kotok yang berada di Kawasan Kepulauan Seribu, DKI Jakarta, Sabtu (20/11). Partai NasDem menggelar bakti sosial antara lain memungut sampah, melepas tukik (bayi penyu) dan burung elang ke alam bebas serta menanam terumbu karang. Acara tersebut dihadiri oleh Ketua Umum NasDem Surya Paloh, didampingi Anggota Majelis Tinggi NasDem yang juga Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat, Ketua Dewan Pakar
Comments