BPDPKS Perlu Sosialisasikan Program ke Masyarakat
JAKARTA (18 Januari): Anggota Komisi IV DPR RI dari Fraksi Partai NasDem, Yessy Melania mendorong Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS) untuk menggencarkan promosi dan sosialisasi program ke masyarakat. Hal tersebut agar masyarakat khususnya petani kelapa sawit bisa merasakan program BPDPKS. "Kampanye, branding dan edukasi bisa digalakkan lagi agar program yang baik bisa maksimal dan dirasakan petani kelapa sawit," ujar Yessy saat Rapat Dengar Pendapat (RDP) Komisi IV DPR dengan Dirut BPDPKS, Eddy Abdurrachman dan jajaran, di kompleks parleman, Senayan, Jakarta, Senin (17/1). Yessy mendorong
Comments