Pemanfaatan Batu Bara bisa Dikembangkan
JAKARTA (6 Januari): Wakil Ketua DPR RI Koordinator Bidang Industri dan Pembangunan (Korinbang), Rachmad Gobel mendorong agar pemanfaatan batu bara Indonesia tidak hanya untuk Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU). Energi fosil tersebut bisa dikembangkan ke dalam bentuk lain. "Jadi kebijakan ini (batu bara) jangan hanya untuk itu (PLTU). Mestinya kebijakan untuk nilai tambah yang besar dan kepentingan nasional kita," kata Gobel di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (5/1). Legislator NasDem tersebut menambahkan, saat ini sudah ada teknologi untuk pengembangan batu bara. Seperti dijadikan materi kimia dasar
Comments