NasDem Nilai PMIS Jadi Energi Besar Gairahkan Pariwisata NTB
PRAYA (13 November): Anggota Komisi X DPR RI dari Fraksi Partai NasDem, M Syamsul Luthfi mengapresiasi peresmian Sirkuit Pertamina Mandalika International Street (PMIS) di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika, Praya, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB) oleh Presiden Joko Widodo. Ia menilai langkah tersebut membawa energi positif ke segala sektor kehidupan masyarakat NTB. “Kunjungan Presiden Jokowi ke NTB menjadi energi besar dan gairah baru kebangkitan pariwisata NTB setelah terpuruk selama satu setengah tahun akibat pandemi Covid-19,” ungkap Syamsul dalam keterangan persnya, Jumat (12/11). Legislator Partai NasDem dari
Comments